Skip to content
Home » Archives for konten wiratech » Page 17

konten wiratech

Keripik Singkong, Peluang Besar Untuk Berbisnis

Keripik Singkong, Peluang Besar Untuk Berbisnis

Pasti semua mengenal makanan yang satu ini yaitu keripik singkong, salah satu makanan ringan yang diiris tipis-tipis dan kemudian di goreng sampai gurih dan renyah. Makan yang ini sudah tidak asing lagi bagi lidah masyarakat Indonesia karena makanan ini juga merakyat. Selain rasa yang enak serta gurih makan ini juga bisa bikin ketagihan. Peminat makanan ini hampir merata baik dari anak-anak,remaja hingga dewasa pun menyukainya. Sehingga ini dapat dijadikan peluang usaha yang dapat menguntungkan apabila paham dengan cara menjalankan peluang usaha ini. Selain menjadi peluang usaha dengan hasil yang menguntungkan. Anda pun tidak akan dipusingkan dengan bahan baku, karena bahan baku mudah di dapat serta modal pas-pasan pun juga bisa untuk menjalankan usaha ini. Namun sebelum anda memasarkan keripik singkong, harus memahami cara atau tips untuk mendapatkan keripik yang enak, renyah dan gurih. Jadi harus diperhatikan hal-hal tersebut.

Read More »Keripik Singkong, Peluang Besar Untuk Berbisnis

Mesin Vacuum Sealer Portable, Si Kecil Cabe Rawit  

mesin vacuum sealer

Pada dasarnya mesin vacuum sealer  untuk makanan ini bagi para produsen makanan berfungsi sebagai pelindung makanan dari kerusakan, sehingga lebih mudah disimpan, diangkut, dipasarkan dan yang lebih jelas lagi akan lebih menambah tingkat keawetan suatu produk.

Dan juga berguna bagi ibu rumah tangga untuk mengemas produk makanannya agar terlindung dari udara lembab atau kotoran yang dapat merusak kualitas makanan anda dan juga steril dari bakteri-bakteri nakal. Cukup dengan mesin vacuum sealer portable  anda sudah bisa mengemas makanan anda sendiri dirumah.

Tak hayal mesin ini biasa di sebut si kecil cabe rawit karena mesin ini mampu mengemas makanan dengan sangat rapat sehingga makanan yang di kemas menggunakan mesin ini lebih awet dan tahan lama. Dan mesin ini sangat membantu anda untuk menjaga tingkat kegienisan dan kestreilan makananan anda. Bisa di sebut portable karena mesin ini bebannya hanya sekitar 3 kg, dengan desain yang ramping dan cantik mesin ini cocok di bawa saat bepergian karena mudah di letakkan di manapun. Karena pengoperasiannya yang sangat simple membuat mesin ini banyak disukai ibu rumah tangga yang telah menggunakannya sehingga mesin ini sangat di rekomendasikan untuk anda.

Berikut cara pengoperasian mesin vacuum sealer portable DZ-280A :Read More »Mesin Vacuum Sealer Portable, Si Kecil Cabe Rawit  

Mengenal Kandungan Gizi di dalam Bakso  

Kandungan Gizi di dalam Bakso

Bakso adalah bahan makanan hewani yang biasa dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia. Rasanya yang enak dan cocok dengan orang Indonesia, mengantarkan bakso menjadi salah satu kuliner pilihan yang amat digemari dan ternyata memiliki nilai kandungan gizi yang baik bagi tubuh. Tak heran penggemarnya tak pernah surut. Sehabis makan, sebelum makan, bakso cocok dimulut para penggemarnya.

 

 

Waktu dulu bakso identik dengan gerobak yang didorong keliling atau yang di pikul menggunakan bambu oleh seorang mas-mas di daerah pemukiman. Pembelinya pun identik dengan ibu-ibu rumah tangga. Namun sekarang, bakso telah berevolusi dan bahkan sejajar dengan makanan-makanan internasional. Bisa kita jumpai restoran bakso di salah satu bandara di Indonesia, letaknya berdekatan dengan sebuah kedai kopi internasional.Read More »Mengenal Kandungan Gizi di dalam Bakso  

usaha Franchise, murah namun menguntungkan

Peluang Usaha Franchise

Apa sih franchise?

Pasti anda sering mendengar kata “franchise” dan bertanya apa sih franchise itu?

Mungkin sudah banyak yang tau,namun tidak sedikit yang masih belum paham.

Ya benar, Booth/stand jajanan yang bertebar di pinggir jalan,toko-toko atau di Mall. Misalnya yang sering kita lihat Cappucinno cincau,Ice Bubble, Tahu Bulat, Fried chicken, Kebab,dll.. salah satunya.

Baik, mari kita pahami pengertian franchise yang sesungguhnya

Jika anda punya modal, ingin berbisnis tetapi belum tahu mau bisnis apa, dan tidak perlu merintis bisnis dari awal karena khawatir dagangan tidak laku karena brand yang belum terkenal dan resiko lainnya, nah franchise ini cocok untuk anda.

Dalam bahasa Indonesia, istilah franchise sendiri biasanya dikenal dengan waralaba. Franchise atau waralaba adalah sebuah metode dalam sistem penjualan barang atau jasa yang membentuk hubungan kerjasama bisnis antara franchisor (pemilik usaha) dengan franchisee (pemilik modal/investor).Read More »usaha Franchise, murah namun menguntungkan

Membuka Usaha Popcorn Yang Menguntungkan

Usaha Popcorn

Popcorn adalah cemilan atau jajanan yang terbuat dari jagung yang dimakan saat bersantai, menonton film dan acara keluarga. Popcorn adalah makanan yang banyak diminati oleh anak-anak dan ramaja yang biasa nya di jual di bioskop, taman bermain, pasar malam, sekolah dan  kampus atau juga tempat orang-orang berkumpul. Tempat-tempat seperti itulah yang menjadi sasaran utama dalam menjual popcorn.

Bahan baku baku pada popcorn adalah jagung dan mentega, popcorn adalah jagung yang dipanaskan dengan suhu tinggi. Sedangkan mentega sendiri digunakan untuk agar popcorn menjadi lebih gurih. Membuat popcorn sanagat lah mudah hanya dengan memasukkan satu sendok makan mentega dan 2 atau 3 sendok jagung ke mesin popcornatau microwave dan dalam 2 menit popcorn yang gurih dan lezet siap di jual.Read More »Membuka Usaha Popcorn Yang Menguntungkan

Peluang Meraih Keuntungan Dengan Usaha Mie

Peluang Usaha Mie

Makanan yang berasal dari Cina ini sudah mulai mencuri hati dan menjadi makanan yang saat ini menjadi populer di masyarakat Indonesia , bahkan mie dijadikan makanan kedua bagi masyarakat. Makanan mie memiliki tekstur yang kenyal dan juga memiliki kandungan karbohidrat yang membuat mie manjadi sebagai pengganti nasi oleh masyarakat.

Dengan adanya minat masyarakat terhadap mie memberikan prospek untuk dijadikan msebagai peluang usaha baru yang dapat menguntungkan. Besarnya potensi bisnis mie dimanfaatkan mencoba usaha mie. Dimulai dari pembuatan, penjualan, sampai hasil olahan mie dapat ditemukan dimana saja. Mie saat ini tidak hanya di sukai masyarakat cina saja melainkan seluruh masyarakat dimana pun.Read More »Peluang Meraih Keuntungan Dengan Usaha Mie

Tips Seputar Expired Date, Pahami Artinya!

Pahami Arti Expired Date

Saat ini perkembangan teknologi sudah semakin maju, mobilitas individu warga ibukota pun sudah semakin sibuk. Ditandai dengan perubahan pola hidup. Salah satunya dalam pemenuhan konsumsi sehari-hari. Bagi beberapa individu,termasuk saya gemar sekali membeli makanan siap saji ataupun setengah siap saji contohnya makanan kaleng dikarenakan praktis dan mudah diperoleh serta awet disimpan. Sah saja memang tidak ada salahnya kita menyimpan makanan kaleng untuk stok apabila kita dilanda kelaparan tengah malam dan ingin memasak yang praktis-praktis. Namun jangan lupa perhatikan bagian terpenting dari makanan tersebut Expired date!

Kita selalu menjadikan Expired date atau tanggal kadaluarsa sebagai patokan untuk mengetahui kesegaran makanan. Memang benar Tanggal kadaluarsa pada kemasan makanan merupakan batas waktu dimana makanan tersebut masih aman untuk di konsumsi. Jika anda lupa atau tidak sadar bahwa makanan yang anda simpan di lemari atau kulkas sudah melewati batas expired date tersebut. Dengan berat hati anda harus akhiri makanan tersebut terbuang percuma di tempat sampah.Read More »Tips Seputar Expired Date, Pahami Artinya!

Exit mobile version