Skip to content
Home » Prinsip kerja Food Dehydrator

Prinsip kerja Food Dehydrator

Prinsip Kerja Mesin Food Dehydrator, Teknologi Sederhana Yang Efektif Dan Efisien

  • by

Prinsip Kerja Mesin Food Dehydrator

Prinsip kerja mesin food dehydrator yaitu beroperasi dengan menggunakan elemen pemanas untuk menyebarkan hawa panas, kemudian kipas angin yang ada di dalamnya berfungsi untuk menyebarkan udara panas pada bahan makanan yang ingin di keringkan, lalu mengeluarkannya melalui ventilasi udara agar bahan makanan yang di proses cepat kering, dan baki makanan yang ada di dalamnya berfungsi untuk menampung kadar air yang menetes dari bahan makanan tersebut.

Mesin yang sangat efektif mengurangi kadar air pada bahan makanan, namun tidak mengurangi cita rasa asli makanan saat proses pengeringan. Biasanya pengeringan pada makanan ditujukan untuk mengamankan produktifitas panen yang melimpah agar tidak gagal hasil panen karena pembusukan. Mesin Food dehydrator sangat berperan dalam pengeringan bahan makanan untuk menyimpannya agar lebih awet seperti produk panen buah Anda tidak mubazir. Melalui pengeringan maka bahan makanan menjadi lebih awet dan memiliki masa kadaluarsa lebih panjang.Read More »Prinsip Kerja Mesin Food Dehydrator, Teknologi Sederhana Yang Efektif Dan Efisien

Exit mobile version